Hanya Klik Dapat Dollar

Jumat, 26 April 2013

TEKNIK DASAR AutoCAD MEMBUAT MODELING PRISMA KUBUS

Membuat Modeling Prisma Kubus
Beberapa langkah dalam membuat objek prisma kubus yaitu:
  1. Arahkan kursor pada tab Home yang terletak di sebelah kiri dari interface AutoCAD.
  2. Pada ribbon panel Modeling, klik ikon Wedge untuk membuat objek prisma.
  3. Perhatikan Command Line pada baris Specify first corner or [Center], klik pada area gambar untuk menentukan letak sudut pertama dai objek prisma kubus sebagai base point.
  4. Pada baris Secify other corner or [Cube/Length], ketik C untuk memilih option Cube yang digunakan untuk menentukan bentuk dari objek prisma kubus.
  5. Pada baris Specify Width <12.000>, ketik nilai untuk menentukan panjang sisi prisma kubus dan ukuran tersebut akan diterapkan juga pada ukuran lebar dan tinggi objek prisma kubus.
  6. Selesai... hehe